Menu Takjil Untuk Bukber Di Masjid

Ramadhan adalah bulan berkah bagi semua orang. Bulan dimana dibukakan pintu rahmat seluas-luasnya oleh Allah. Salah satu caranya dengan berbagi takjil di masjid. Ada rekomendasi menu takjil untuk bukber di masjid yang bisa menjadi pilihanmu. Apa saja itu? Simak penjelasn ini ya!

Menu Takjil Untuk Bukber Di Masjid

menu takjil - date truffles qursyiban
Bola Kurma dengan isian coklat lumer, kacang, dan kelapa. Menu takjil ini sangat praktis karena sudah dalam kemasan sachet. Sehingga akan mudah untuk dibagikan di masjid.

  • Kurma Isi Qursyiban

Jenis kurma enak - Kurma isi Qursyiban
Berbuka dengan kurma menjadi sunnah rasulullah yang menyehatkan. Cobalah kurma isi Qursyiban kemasan best seller. Kurma isi ini sudah dibungkus per biji sehingga mudah di untuk dibagikan.

  • Almond Chips


Untuk menambah semangat anak-anak berpuasa. Berikanlah snack sehat anak almond chip. Rasanya yang gurih dan manis disukai anak-anak. 

  • Roti Bolu

Memberikan roti bolu yang dibungkus dengan plastik kecil bisa menjadi cara simpel untuk berbagi takjil. Untuk mendapat roti bolu biasa banyak dijajakan di pasar ramadhan saat sore hari.

  • Pestuban

Jajanan tradisional ini dibuat dari agar-agar yang dicampur pisang, santan, dan roti. Rasanya yang manis gurih dan kecut dari pisang membuatnya jadi favorit banyak orang. Pestuban lebih nikmat disajikan saat dingin.

  • Kolak Pisang


Menjadi takjil kesukaan banyak orang. Kolak pisang dipilih karena rasanya yang manis dan segar baik dalam kondisi dingin atau hangat. 

Copyright © 2021 Qursyiban | Created by Zanash ID
Daftar Kemitraan Qursyiban

20% Off

Keuntungan Besar Menandi ANDA

Daftar Kemitraan Qursyiban

20% Off

Keuntungan besar menanti anda